LBH ASHIM Gelar Seminar Nasional Hukum Bersama Advokat Dr. Taufiq di Depok

Menanggapi Isu Yang Sedang Hangat di Indonesia Terkait Masalah-Masalah Yang Dihadapi Lembaga Pendidikan Diantaranya Lembaga Pendidikan Pondok Pesantren. Puncaknya Isu Tersebut Saat Mencuat Kasus Dugaan Pembunuhan dan Penganiayaan dari Sebuah Pondok Pesantren Berusia Tua di Provinsi Jawa Timur. Lembaga Bantuan Hukum As-sunah Mulia atau LBH ASHIM Merespon Isu Tersebut Dengan Menggelar Seminar Nasional Hukum Bertajuk …

LBH ASHIM Gelar Seminar Nasional Hukum Bersama Advokat Dr. Taufiq di Depok Read More »

PERNYATAAN SIKAP BERSAMA GERAKAN NASIONAL PENYELAMATAN MASJID AHLUSSUNNAH WALJAMAAH TERKAIT KASUS PEMBANGUNAN MASJID MIAH BOGOR

Bogor, 31 Juli 2022 Bertempat di Bogor berkumpul beberapa Ormas dan Yayasan -Yayasan Islam dan juga dihadiri oleh Kuasa Hukum Yayasam Masjid Imam Ahmad Hanbal bersepakat membentuk GERAKAN NASIONA PENYELAMATAN MASJID AHLUSSUNNAH WALJAMAAH ( GNPM ASWAJA ) menyatakan sikap bersama berikut isinya : Pada hari ini, Ahad 31 Juli 2022 kami Lembaga, Ormas dan Yayasan …

PERNYATAAN SIKAP BERSAMA GERAKAN NASIONAL PENYELAMATAN MASJID AHLUSSUNNAH WALJAMAAH TERKAIT KASUS PEMBANGUNAN MASJID MIAH BOGOR Read More »

Siaran Pers LBH-Ashim

Sehubungan dengan adanya fenomena gerakan sekelompok masyarakat yang meminta adanya pembubaran Lembaga Pendidikan/ Yayasan yang dituduh sebagai kelompok “wahabi” di beberapa daerah, maka dengan ini kami dari LBH ASHIM sebagai Lembaga Independen yang mengamati permasalahan hukum dan kebijakan publik menanggapi dan merespon fenomena tersebut sebagai berikut: Bahwa perlu dikaji, dipelajari dan dicermati secara mendalam makna …

Siaran Pers LBH-Ashim Read More »